Selasa, 19 Desember 2017

Cara Mudah Melihat Coding Pada Blog


Cara Mudah Melihat Coding Pada Blog - Selamat datang di blog saya, saya akan memberi sedikit informasi buat kalian semua pecinta blogger ataupun sejenisnya, kalian pasti pengen tau sih gimana sih blog milik mereka bisa menjadi page rank pertama dan memiliki nama author serta memiliki identitas seperti google web master, Bing web master, Alexa rank serta yang lainnya tetapi kalian masih bingung meletakannya dimana setelah kalian mendapatkan kode script sperti google analitik dan sejenisnya yang memerluka koding.

Kalian tidak perlu bingung cukup tenang aja, saya disini akan membahasnya tersebut sampai kalian mengerti apa aja yang di dalam blog mereka dan bagaimana mereka meletakan kata kunci/keywoard blog mereka.

Tetapi yang perlu anda ketahui sebelum memulai kalian pastikan punya blog dulu supaya bisa membandingkan punya kalian yang belum pernah di otak-atik sama blog yang sudah di optimalkan sedemikian rupa sehingga blog tersebut menarik banyak pengunjung untuk melihat dan membaca blog mereka, berikut merupakan keuntungan Blogger tersebut karena kata kunci suatu blog sangatlah penting dan kategori blog juga harus kalian pilih tidak sembarangan, sebelum membuat blog kalian sudah melihat blog-blog mastah yang sudah memiliki penghasilan yang cukup dan dari situlah kalian bisa belajar meniru dan memulai blog kalian dengan baik jangan sampai kalian tidak tau tema apa yang akan kalian buat di blog kalian nantinya.

Kalian simak terus ya, kenapa demikian karena kita akan lanjut dan langsung saja praktekan cara melihat codingan blog para mastah yang pengunjungnya mungkin lebih dari rata-rata.

Ikuti Langkah-langkah Berikut :
  1. Pertama kalian login ke Blogger.
  2. Kalian cari Blog menurut kalian yang sudah bagus dan sudah memiliki penghasilan yang cukup.
  3. Gunakan browser seperti mozila dan Chrome (kenapa : karena tampilannya sudah lebih bagus dan mudah dipahami)
  4. Kalian ketikan di Google Blog yang menurut kalian bagus.
  5. Untuk Browser Mozila Firefox : Klik kanan dihalaman blognya dan pilih Lihat Kode Sumber Laman / View Page Source untuk bahasa inggrisnya
  6. Dan Untuk Browser Google Chrome : Klik kanan dihalaman dan pilih View page source

Kalian bisa melihat ada apa aja disana dan apa aja yang di pasang, mungkin ini merupakan sedikit informasi supaya bisa kalian optimalkan blog kalian.

Semoga bermanfaat bagi teman-teman semua dan terimakasih.

Sebuah kegagalan dapat mengantarkan kita menuju kesuksesan!!! Cogito Ergo Sum!

Silahkan berkomentar dengan bijak dan beretika sesuai dengan isi artikel.
EmoticonEmoticon